top of page
interior kantor rotal 2.jpg

 

Dengan melihat gambar ini, Anda paham kenapa Royal Interior disebut berbeda. Dengan mengundang kami, Anda akan mendapatkan ruang kerja yang STUNNING namun sesuai dengan image yang ingin diciptakan oleh perusahaan. 

 

Untuk perusahaan agency, karena butuh kreativitas, kami akan menciptakan ruang kerja yang colorful, untuk ruang kerja kantor perusahaan hukum, design kami akan elegant dan mendukung image perusahaan secara keseluruhan. 

JASA INTERIOR KANTOR TERBAIK

JASA INTERIOR RUANG RAPAT YANG KEREN

 

Ruang meeting adalah representatif dari perusahaan. Meeting yang efektif membantu diskusi team dan membantu closing the deal dengan calon klien kantor. 

 

Ruang meeting akan di-design sesuai dengan budaya perusahaan Anda. Kami dapat membawa ruang meeting dengan berbagai ukuran, totalitas sentuhan design dan kesempurnaan pengerjaan ke dalam kantor Anda. 

Interior Ruang Board Room.jpg

INTERIOR RUANG KELUARGA YANG KEKINIAN

Ruang tamu adalah representasi dari rumah Anda, kami memahami ruang tamu mencerminkan kharakter dari pemiliknya. Oleh karena itu, kami akan menterjemahkan kharakter Anda ke dalam sentuhan design, dan mewujudkannya ke dalam totalitas detail pengerjaan. Kami dapat mengerjakan mulai flooring, furniture, lighting dan semua kelengkapan. Hubungi kami, dan dapatkan ruang tamu yang BERBEDA dan MENGESANKAN. 

INTERIOR RUANG KELUARGA YANG MINIMALIS DAN NYAMAN

 

 

Ruang dengan nuansa warna coklat dan abu-abu ini, membawa suasana segar ke interior rumah Anda. Anda dan keluarga dapat bercengkrama bersama sambil mengobrol nyaman.

wood iving room interior royal.jpg

MENGAPA HARUS MEMILIH ROYAL INTERIOR

VIDEO COMPANY PROFILE ROYAL INTERIOR FURNISHING

Penghargaan yang kami terima :

Kontraktor Terpercaya Indonesia 

 

Dari hasil survey lembaga independen terhadap kontraktor dalam beberapa aspek yaitu :  kualitas pengerjaan sesuai dengan spesifikasi, ketepatan waktu, customer service, commit to the pricing (tidak naik harga di tengah pengerjaan), garansi konstruksi maupun garansi pemeliharaan, maka Royal Kontraktor memenangkan "Kontraktor Terpercaya Indonesia". Penghargaan berlangsung di Hotel Sahid dihadiri oleh Staf Ahli Menteri Perdagangan.

 

 

 

SEDERET PRESTASI LAINNYA

Penghargaan.png

Apa kata media tentang kami :

Customer Testimonial

 

“Saya membangun rumah dari nol dengan Royal Construction. Gambar 3D yang diberikan sesuai dengan keinginan saya, harga kompetitif, dan pengerjaan sesuai spek dan gambar. Thumbs up untuk Royal Construction ”

Pemilik Rumah Kebon Jeruk

 

 

“Pengerjaan rumah oleh Royal Construction cepat, sesuai spesifikasi, harga juga kompetitif dibanding kontraktor lain yang sudah saya bandingkan. Recommended!”

 

Pemilik Rumah Citra Garden

 

 

“Saya mengerjakan kantor saya dengan Royal Construction. Pada saat syukuran kantor baru, teman-teman mengira saya mengeluarkan budget sangat banyak untuk interior yang bagus ini. Sebenarnya Royal Construction ahlinya membuat interior bagus dengan harga kompetitif. ”

Pemilik Ruko Patal Senayan

The Best Service Excellence Contractor of the Year

 

Dari hasil survey lembaga independen terhadap kepuasan pelanggan, ditinjau dari faktor kualitas, sertifikat garansi, harga kompetitif serta tim yang professional dan berpengalaman di bidangnya, Royal Kontraktor memperoleh Juara "The Best Service Excellence Contractor Company 2015. Penghargaan berlangsung di Hotel Le Meridien dihadiri oleh Staf Ahli Menteri Perdagangan.

 

 

 

Juara 1 Wirausaha Muda Bank Mandiri dari 7713 Peserta

 

Royal Corporation, holding company dari Royal Kontraktor diwakili oleh Anita Feng, ST, MM memenangkan Juara 1 Wirausaha Muda Mandiri 2014. Penghargaan ini sangat prestisius karena diikuti oleh 7713 peserta, melewati babak penyisihan tingkat Jabodetabek dan tingkat nasional. Ibu Anita Feng menjadi Jura 1 di kategori Alumni, Perdagangan dan Jasa. Penghargaan berlangsung di Plenary Hall Jakarta Convention Center, diserahkan oleh Presiden Direktur Bank Mandiri, Menteri UKM dan dihadiri langsung Presiden Jokowi.

 

Diundang Sebagai Narasumber di Berbagai Media, Lembaga & Universitas 

 

Ibu Anita Feng, ST, MM seringkali diundang untuk sharing selaku narasumber di berbagai media televisi, antara lain : MNC TV, Bloomberg TV, O Channel dan Jak TV. Selain itu, juga sering memenuhi undang dari berbagai lembaga & universitas, antara lain : Pertamina, Ppm, Prasetiya Mulya, Universitas Indonesia, Komunitas Womanpreneur, BTN, Rotaract, dan masih banyak lagi. 

Portfolio Project Royal Interior

 

Royal Interior sudah dipercaya untuk mengerjakan proyek-proyek di kantor Kedutaan Besar, kantor perusahaan multinasional, kantor perusahaan nasional dan berbagai proyek perseorangan lainnya. Portofolio proyek kami sebagai berikut : 

- Wisma Citicon lantai 10

- Ruko Permata Senayan

- Legenda Wisata Cibubur

- Apartement Green View BSD

- Rumah Giriloka BSD

- Rumah Casa Jardin Daan Mogot

- Cengkareng

- Apartemen Sudirman Park

- Apartemen Park View

- Apartemen Basura City

- Apartemen Green Pramuka

- Rumah Pantai Indah Kapuk

- Rumah Pondok Indah

- Rumah Kemuning

- Rumah Kebun Jeruk

- Kantor perusahaan farmasi Jakarta Pusat

- Kantor perusahaan FMCG Jakarta Selatan

- Kantor perusahaan export import, Mangga Dua

- Kantor perusahaan pertambangan

- Kantor perusahaan water treatment

- Restoran & Coffee Shop di Alam Sutera

- Outlet spa, salon dan butik (di kota-kota besar seluruh Indonesia)

- Kantor perusahaan pemanas air, kompor dan peralatan memasak lainnya. 

Royal Interior dengan Project Rumah Etnik 

 

Royal Interior berpengalaman dalam berbagai project rumah etnik, antara lain : rumah Bali, rumah Jawa, rumah Oriental, dan rumah Korea. 

Material yang Digunakan Royal Interior 

 

Material yang kami gunakan semua dari bahan terpilih berkualitas no 1. Material furniture ukiran menggunakan kayu jati, sedangkan furniture multiplex menggunakan bahan full kayu meranti, bukan setengah kayu. Lapisan yang digunakan semua dari bahan tebal kualitas no 1, bukan bahan fiber yang mudah sobek. Engsel yang digunakan engsel soft closed dengan teknologi hydrolic. Kami memperhatikan totalitas pengerjaan, contohnya untuk kitchen set kami menggunakan anti rayap di bagian bawah, selain itu kami menawarkan alumunium edging, agar furniture aman dari gigitan hama rodentia. Hubungi kami, dan Anda akan mengetahui mengapa kami berbeda.  

bottom of page